Jumat, 05 Januari 2018

Presentasi Gerakan Seniman Antinarkoba Masuk Sekolah SMP Pawyatan Daha 1 Kediri

Sabtu, 16 Desember 2017 Dalam rangka menjaga kelestarian budaya Panji Kediri, SMP Pawyatan Daha 1 Kediri laksanakan Presentasi Gerakan Seniman Masuk Sekolah (GSMS), yang diwadahi dalam sanggar Mustikaning Daha dengan fokus Eksploring Seni Panji dan Rekontruksi Kesenian Reog Kediren. Sebagai Ketua Penanggung Jawab GSMS dijabat langsung Kepala SMP Pawyatan Daha 1 Kediri SATRIYANI WIDYAWATI RAHAYU, S.Pd., M.Pd, melalui media ini tentunya P4GN akan terus diterapkan diberbagai karya seni karya GSMS. Hadir dalam kegiatan Kabid UPT Bina Prestasi Peserta Didik Prov Jatim, Kabid Dikdas Disdik Kota Kediri, Ketua Yayasan Pawayatan Daha, Kepala Sekolah SMP/SMA se Kota Kediri, Para Seniman dan Walimurid. Hasil Melalui seni panji kurikulum P4GN terintegrasi akan semakin digencarkan. Petugas Kompol Dyah Nawang Indrawati, SH (Kasi P2M).