Dalam rangka persiapan Lomba Aksi Sekolah
Bersih Narkotika tingkat Provinsi Jawa Timur, Rabu, 27 Agustus 2014.
SMAN 3 Kediri (sebagai perwakilan dari Kota Kediri) menggandeng BNN Kota
Kediri gelar rangkain kegiatan P4GN, meliputi : 1. Dialog Interaktif
"Singkirkan Narkoba dari Bumi SMAN 3 Kediri". ; 2.Pembekalan Satgas Anti
Narkoba SMAN 3 Kediri ; 3. Tes Urine pada perwakilan siswa SMAN 3
Kediri.